NILAI TERKEMUKA:
mempunyai nilai terkemuka karena mengandung rekaman ilmiah, tatanan geologi atau bentang alam yang spesifik, bermakna sebagai bukti atas peristiwa-peristiwa geologi penting
BANYAK MAKNA:
mempunyai banyak makna, baik dari aspek ilmiah (sebagai rekaman dan bukti evolusi bumi), aspek estetika (memiliki keunikan dan keindahan alam), aspek rekreasi (berpotensi mendukung rekreasi), dan/atau aspek budaya (memiliki unsur sejarah dan budaya
ANEKA FUNGSI:
mempunyai aneka fungsi, baik sebagai artefak sejarah bumi dan sebagai bentang alam khusus yang karena nilai estetikanya menjadikannya sebagai Keragaman Geologi (Geodiversity) yang unik.
PEMBANDINGAN:
Nasional
PEMANFAATAN:
Ilmu Pengetahuan
Pendidikan
Pariwisata