Situs
Batu Lubang Hidung Pantai Pasir Pandok

Kab. Natuna, Kep. Riau
Koordinat : 2.55994102 LU, 108.993697 BT

Informasi Data Warisan Geologi

Situs Batu Lubang Hidung Pantai Pasir Pandok

   © 2016-2023  GeoHeritage | Geologi Indonesia | Badan Geologi | KESDM

Batuan:
Gua tersebut terbentuk pada batuan endapan sungai berupa batupasir dan konglomerat. Batuan sedimen sungai ini termasuk ke dalam Formasi Kutei yang disetarakan dengan Formasi Gabus yang berumur Oligosen di Cekungan Natuna Timur dan Cekungan Natuna Barat.

Bentang Alam:
Gua pada tebing pantai yang menyerupai lubang hidung karena berjumlah dua gua.

Hasil Identifikasi

NILAI TERKEMUKA:

Mempunyai nilai terkemuka karena mengandung rekaman ilmiah, tatanan geologi, dan bukti peristiwa geologi penting yaitu lapisan sedimen endapan sungai purba berumur Oligosen.

BANYAK MAKNA:

Mempunyai banyak makna, baik dari aspek ilmiah, aspek estetika, aspek rekreasi, dan aspek budaya.

PEMBANDINGAN:
Lokal

PEMANFAATAN:
Ilmu Pengetahuan
Pendidikan
Pariwisata

0x

Disukai

148x

Dikunjungi